HermanDjide
HermanDjide
  • Nov 5, 2021
  • 9139

Berdasar Kondisi Air di Sawah, Petani Mulai Bajak Sawah

Berdasar Kondisi Air di Sawah, Petani Mulai Bajak Sawah
Berdasar Kondisi Air di Sawah, Petani Mulai Bajak Sawah

PANGKEP - Tidak seperti tahun-tahun sebelumnya bahwa telah dijadwalkan dalam waktu tertentu turun bajak sawah, tapi kini hanya berdasar pada kondisi air di sawah.

Dari hasil pantauan wartawan Indonesia Satu di Kelurahan Biraeng dan Kelurahan Bontolangkasa Kecamatan Minasate’ne, sebahagian petani sudah mulai turun disawah untuk membajak sawahnya.

“Kami sudah turun dis awah pak, untuk membajak agar segera di panen, sebab sekarang ini kita hanya melihat kondisi sawah, kalau sudah berair maka segera turun sawah dari pada nanti airnya besar tidak bisa lagi di bajak” ujar seorang petani di Biraeng.

Terkai dengan Mappalili yang setiap tahunnya di lakukan, justru dia hanya berkata bahwa hingga kini belum ada informasi dari jadwal yang ditentukan untuk turun sawah dan mereka menilai sangat lambang atas pelaksanaan mappalili tersebut. (herman djide)

Penulis :
Bagikan :

Berita terkait

MENU