Antisipasi Laka  Laut Kanit, Binmas Polsek Tupabbiring Ipda Usman Himbau Juragan Kapal MuatTidak Melebihi Kapasitas

    Antisipasi Laka  Laut Kanit, Binmas Polsek Tupabbiring Ipda Usman Himbau Juragan Kapal MuatTidak Melebihi Kapasitas
    Antisipasi Laka  Laut Kanit, Binmas Polsek Tupabbiring Ipda Usman Himbau Juragan Kapal MuatTidak Melebihi Kapasitas

    PANGKEP – Mengantisipasi terjadinya tindakan kriminal serta kecelakaan di laut, Kanit Binmas Polsek Liukang Tupabbiring Polres Pangkep Ipda Usman , Dj memberikan himbauan kepada Juragan Kapal Jolloro / pemuat barang dan penumpang antara pulau ke pulau di dermaga Kali Bersih Kecamatan Pangkajene Kabupaten Pangkep Senin (22/1/2024). Pagi

    Ipda Usman, Dj mengatakan kecelakaan di laut terjadi selain faktor cuaca buruk juga terjadi diakibatkan oleh kelalaian manusia/ juragan kapal.
    Dimana hal–hal tersebut dipicu oleh muatan kapal yang berlebihan (overload) dan minimnya alat keselamatan yang ada diatas kapal.

    “Harapan kami dengan selalu berikan himbauan keselamatan ini para juragan kapal sadar akan bahaya overload muatan dan semoga kita terhindar dari kecelakaan pada saat berlayar” tutup Kanit Binmas { Usman/Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Pilpres dan Pileg, Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Gelar Sambang Warga di Malam hari,  Aipda...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Tinjau Pelaksanaan Misa Malam Natal di Gereja Katedral
    Cuaca Buruk,vBhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Himbau Warga Pulau Kapoposan Bali Hindari Melaut
    Panglima TNI dan Kapolri Tinjau Kesiapan Pelabuhan Merak dalam Menyambut Nataru 2025
    Jelang Ibadah Malam Natal, Menko Polkam-Kapolri Tinjau Gereja GKI Samanhudi dan Gereja Immanuel
    Misa Malam Natal Menkopolkam-Kapolri Sambangi Gereja Katedral Jakarta

    Ikuti Kami