Jelang HUT RI ke-76, Warga Lereng gunung Desa Sawaru Ramaikan dengan Pasang Bendera dan Umbul-umbul

    Jelang HUT RI ke-76, Warga Lereng gunung Desa Sawaru Ramaikan dengan Pasang Bendera dan Umbul-umbul
    Semangat warga lereng gunung desa Sawaru Kecamatan Cenrana Kabupaten Maros sambut HUT RI ke-76

    CENRANA - Menjelang peringatan HUT RI ke-76, para warga yang bermukim dilereng gunung desa Sawaru Kecamatan Cenrana kab Maros, kini ramai pasang bendera Merah Putih dan Umbul-umbul masing-masing di depan rumah mereka.

    Wartawan Indonesia Satu yang mencoba mengintip di desa tersebut, terlihat suasana dalam menyambut semangat HUT RI ke-76 ini sangat terasa semangat mereka sambut peringati HUT Proklamasi RI ke-76.

    " Kita harus Sambut Hari bersejarah ini dengan penuh semangat sekaligus mengingatkan para generasi kita begitu besarnya pengorbanan pahlawan dalam mempertahankan RI yang kita cinta ini" ujarnya

    Untuk itu kami mengajak seluruh warga Indonesia sambut HUT RI ke-76 ini dengan penuh semangat.sekalipun kita berada di tengah kondisi Pandemi Covid-19 ( herman djide)

    CAMBA SULSEL
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Musim Kemarau, Ngintip Suasana Dingin Di...

    Artikel Berikutnya

    Sambut HUT RI ke-76, Kepsek SD 17 Langnga-Langnga...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna

    Ikuti Kami