Lahirkan Siswa Hebat, Kepsek SDN 14 Bonto Bonto Marang Ismail: Terus Belajar Berkarya dan Berbagi Inspirasi

    Lahirkan Siswa Hebat, Kepsek SDN 14 Bonto Bonto Marang Ismail: Terus Belajar Berkarya dan Berbagi Inspirasi
    Kepala Ismail S,PD, SDN 14 Bonto Bonto Marang Kabupaten Pangkep

    PANGKEP - Kepala SDN 14 Bonto Bonto Kecamatan Ma'rang Kabupaten Pangkep Ismail S.Pd saat dihubungi Rabu (22/11/2023) di Marang mengatakan bahwa selama perjalanan ini para guru di sekolah kami telah berjuang dan bergerak bersama, berkolaborasi  melahirkan siswa siswa hebat.

    " Selamat menyambut Hari Guru Nasional ( HGN) sebagai moment penting bagi guru di hari yang sangat bersejarah ini" ujarnya 

    Untuk itu Mari Rayakan Hari Guru Nasional dengan terus belajar,   berkarya, dan berbagi inspirasi kepada para pendidik Pangkep dalam rangka menggerakkan ekosistem pendidikan yang lebih baik demi kemajuan pendidikan di Bumi Tiga Dimensi ini.

    "Bergerak Bersama, Rayakan Merdeka Belajar, Berbagi, dan Berkolaborasi untuk Memajukan Pendidikan di Pangkep, melahirkan siswa siswa Hebat" ujarnya 

    Kepala SDN 14 Bonto Bonto Ma'rang Ismail yang dikenal kreatif dalam menjalankan tugas berkata bahwa Guru dan Tenaga Kependidikan di SDN 14 Bonto Bonto Marang senantiasa menampilkan karya terbaiknya

    " Selamat Hari Guru Nasional dan Hari PGRI ke 78, sukses selalu dan Hebat" ujarnya ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Lahirkan Siswa Hebat, Kepsek SDN 30 Panaikang...

    Artikel Berikutnya

    Ungkap Kasus Curanmor, Kasi Humas Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna

    Ikuti Kami