Lakukan Door To Door System Ke Warga Binaan, Guna Ciptakan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif Jelang Pilkada 

    Lakukan Door To Door System Ke Warga Binaan, Guna Ciptakan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif Jelang Pilkada 
    Lakukan Door To Door System Ke Warga Binaan, Guna Ciptakan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif Jelang Pilkada 

    TUPABIRING Bhabinkamtibmas Desa Mattiro Deceng Pulau Badi' Bripka Arwin Djabir M dengan rutin melaksanakan Sambang dialogis dengan cara menjalin silaturahmi kepada tokoh masyarakat di Desa Binaannya untuk menyampaikan pesan kamtibmas dan himbauan agar tercipta situasi Aman dan kondusif ,  

    Dalam kesempatan kali ini Bhabinkamtibmas Polsek liukang Tupabbiring Bripka Arwin Djabir M, Tak henti - hentinya menyampaikan ke masyarakat, warga Desa Mattiro Deceng, Pulau Badi, agar Senantiasa menjaga kesehatan di musim yang kadang berubah-ubah, serta senantiasa menjaga kamtibmas di wilayah Desa Binaan Pulau Badi' Desa Mattiro Deceng 

    Kapolsek liukang tupabbiring *Iptu Harisuddin* menambahkan Agar Bhabinkamtibmas dan personelnya untuk selalu bersinergitas dengan TNI serta menjalin koordinasi dengan pemdes/Kelurahan dalam upaya mengantisipasi dampak dan hal-hal yang tidak diinginkan ( Usman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Liukang Tangaya Dekatkan Diri dengan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Hadiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Mengubah Rumah Tangga Menjadi Home Industry
    Polsek Bungoro Jalin Kedekatan Dengan Tokoh Agama, Tokoh Adat, maupun Tokoh Masyarakat Melalui Minggu Kasih
    Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1805/Raja Ampat Terus Kebut Menembus Gunung
    Danlanud Sultan Hasanuddin Berikan Pembekalan Kepada Istri Prajurit
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Edukasi Pelajar Ciptakan Sekolah Bebas Kekerasan

    Ikuti Kami